Pembongkaran Puing Puing milik warga Desa Pakuon

Buseronlinenews.com, Cianjur- Kepala Desa Pakuon H. Abdullah dan perangkat Desa Pakuon melaksanakan pembongkaran puing puing reruntuhan rumah warga yang terdampak Gempa Cianjur, di Kampung Babakan Girang RT 03/07 Desa Pakuon, Kecamatan Sukaresmi Kabupten Cianjur senin 06/02/2023

H. Abdullah mengatakan pada awak media kegiatan hari ini adalah perobohan satu rumah warga milik bpk ilyas, yang di robohkan oleh kepala Desa Pakuon dan perangkat Desa Pakuon dan di bantu juga warga setempat melakukan perobahan karena kemaren tidak ada alat alat cukil, dan palu. Kalau sekarang alhamdulillah ada jadi bisa di laksanakan hari ini.

Di tempat yang sama tokoh masyarakat setempat mengatakan alhamdulilah kegiatan perobohan rumah milik bpk ilyas bisa di laksanakan hari ini, karena di hawatirkan roboh secara tiba tiba dan menimpa rumah lain atau warga sekitar yang kebetulan lewat pungkasnya.

( HDS)

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.