
BENGKULU : Dalam Waktu Dekat Ini Pemerintah Pemkab Kepahiang Akan Menyalurkan BLT BBM, Hal ini Disampaikan Dr. Hartono, M.Pd. Sekda Pemkab Kepahiang Provinsi Bengkulu Pada Awak Media Kemarin.
Sekda Menjelaskan, BLT BBM Ini Yang Dialokasikan Melalui Dana Alokasi Khusus DAK Sebesar 2,2 Meliar, Dan Secepatnya Segera Disalurkan Kepada Masyarakat Kepahiang Yang Sudah Tercatat Sebagai Penerima.” Kata Sekda.
Sesuai Regulasinya, Bantuan 2 Persen Dari Total DAK Terakhir Yang Diterima Pemerintah Kepahiang ini, Disalurkan Melalui Sejumlah OPD. Sekda Mengatakan, Kalau Beberapa Waktu Lalu Sejumlah OPD Disperkop UKM, Dinas Perhubungan, Dinas Sosial Dan Dinas Ketenagakerjaan Sudah Diperintahkan Untuk Melakukan Pendataan. Melalui Pendataan inilah, Sasaran Masyarakat Penerima Bantuan Akan Ditentukan, “BLT BBM ini Akan Disalurkan Segera Ujar Hartono Kemarin.
Sekda Melanjutkan, “Bantuan ini Harus Tepat Sasaran, Selain Diperuntukan Bagi Masyarakat Yang Belum Menerima Bansos, Syarat Penerima Bantuan ini Adalah Masyarakat Yang Benar-Benar Terdampak Kenaikan BBM, Artinya Betul-Betul Didata, Sekarang Sudah Ada Beberapa OPD Yang Sudah Melakukan Pendataan, Hanya Tinggal Menunggu Realisasinya Saja.” Tutup Sekda.
(TeamBuser.Bkl)
Leave a Reply