Tim Kesehatan Lanal TBA Kembali Vaksin Warga Pesisir

BuseronlineNews.com, Tanjung Balai, 27 Juli 2022,– Pangkalan TNI Angkatan Laut Tanjung Balai Asahan kembali terjunkan Tim Kesehatan melakukan vaksinasi dosis 2 dan dosis 3 terhadap warga pesisir. Tim kesehatan Lanal TBA telah memvaksin dosis 3 ada 22 orang dan Dosis 2 sebanyak 8 orang jenis Flizer di Puskesmas Bagan Asahan.

Menurut Komandan Lanal Tanjung Balai Asahan Letkol Laut (P) Aan Prana Tuah Sebayang, S.E., D.W.C., mengatakan, “Pihaknya berkomitmen membantu pemerataan vaksinasi, guna mempercepat dan mendorong terciptanya herd immunity sebagai bentuk perlindungan dari COVID-19.

“Kita tidak tau, memang saat ini sudah normal, tapi tidak salahnya kita menjaga dengan membentengi diri kita dengan Vaksin,” tegasnya pula.

(Pen Lanal TBA)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.